Merubah tampilan Windows XP, 2003, Vista seperti Windows 7 dengan Seven Transformation Pack
Sudah beralih sistem operasi ke Windows Seven? atau masih menggunakan sistem operasi di bawah Windows seven karena pertimbangan masalah hardware, atau masalah aplikasi di OS saat ini yang takut tidak berfungsi pada windows 7. Walaupun sebenarnya sudah banyak aplikasi pada Windows XP, 2003, Vista yang umumnya bisa berfungsi dengan baik.
Tapi kalau kamu ingin merasakan tampilan Windows 7 dengan tetap menggunakan Windows yang kamu pakai saat ini, untuk itu kamu bisa menggunakan Windows Seven Transformation Pack pada Windows di bawah versi Windows 7 macam Windows XP, 2003 atau Vista.
Fitur:
Seven Transformation Pack akan mengganti/merubah banyak sumber daya pada Windows XP / Windows Server 2003 seperti:
* Boot screen
* Welcome Screen / Logon Screen
* New msstyles files (visual styles)
* New desktop and file icons
* New toolbar icons
* Progress Dialogs
* Sounds scheme
* System Tray icons
* New Wallpapers
* Some Windows 7's popular features
* Dan masih banyak fitur lainnya
Berikut beberapa screenshot hasil dari instalasi Seven Transformation Pack:
Setup screen , Welcome screen, Konfigurasi user account, Boot screen
Tertarik untuk mencobanya, silahkan di unduh Seven Tranformation Pack- nya, trus lakukan instalasi ke dalam sistem, terakhir reboot system untuk melihat hasilnya.
Windows login, WinFlip (aero)
Seven Transformation Pack 4.0
Download
Backlink here.. Description: Merubah tampilan Windows XP, 2003, Vista seperti Windows 7 dengan Seven Transformation Pack Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Merubah tampilan Windows XP, 2003, Vista seperti Windows 7 dengan Seven Transformation Pack
Share your views...
0 Respones to "Merubah tampilan Windows XP, 2003, Vista seperti Windows 7 dengan Seven Transformation Pack"
Post a Comment